Perancangan sistem informasi pemesanan makanan di kedai ayam batokok PJ berbasis android

Authors

  • Indah Febriyani Sekolah Tinggi Teknologi Industri Padang Author
  • Eko Amri Jaya Sekolah Tinggi Teknologi Industri Padang Author
  • Ayse Datun Illahi Sekolah Tinggi Teknologi Industri Padang Author

DOI:

https://doi.org/10.36275/q9v8cd15

Keywords:

Ayam Batokok PJ, Sistem Informasi, Pemesanan Makanan, Android, Basis Data

Abstract

Perkembangan teknologi informasi telah memberikan kontribusi besar dalam pengolahan data yang lebih efisien, akurat, dan aman, serta memainkan peran penting dalam transformasi digital global. Kedai Ayam Batokok PJ, sebuah usaha di bidang makanan, mengalami kesulitan dalam sistem pemesanan konvensional yang tidak terkomputerisasi, mengakibatkan pelayanan yang lambat dan sering terjadi kesalahan pencatatan. Untuk mengatasi masalah ini, penelitian ini mengusulkan perancangan sistem informasi pemesanan makanan berbasis Android. Sistem ini bertujuan untuk menggantikan metode konvensional, meminimalisir kesalahan pencatatan, memudahkan pembuatan laporan pemesanan dan transaksi, serta meningkatkan kepuasan pelanggan melalui akses pemesanan online. Metodologi penelitian meliputi wawancara, pengamatan langsung, pengumpulan data, serta studi literatur untuk mendukung perancangan sistem. Implementasi sistem menggunakan Kotlin dan MySQL diuji untuk memastikan fungsionalitas sebelum digunakan, dengan perawatan berkala untuk menjaga kestabilan sistem. Penelitian ini menghasilkan aplikasi sistem informasi pemesanan makanan yang berbasis Android. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa aplikasi yang dirancang dapat mengurangi antrian, mengurangi kesalahan pencatatan, mempermudah pelayanan, dan menghasilkan laporan yang efektif serta terstruktur. Sistem ini juga membantu kedai Ayam Batokok PJ dalam meningkatkan pangsa pasar dan memberikan pengalaman pengguna yang optimal.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Bsi, A. (2016). Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Katering Berbasis Web Pada Rumah Makan Tosuka Tangerang. II(2), 33–41.

Febriyani, I., Wedyawati, V., & Dafrizal. (2021). Perancangan Sistem Informasi Data Alumni Sekolah Tinggi Agama Islam ( STAI ) -YDI Lubuk Sikaping Pasaman. JTEV (Jurnal Teknik Elektro Dan Vokasional), 7(2), 191–199.

Ilmiah, J., & Pendidikan, W. (2023). 1 , 2 , 3. 9(November), 622–629.

Jaya, E. A., Febriyani, I., & Putra, R. (2022). Perancangan sistem informasi kenaikan pangkat dan golongan guru SMKN 1 Sawahlunto berbasis web. 22, 379–387.

Kurniawan, B., Romzi, M., Studi, P., & Informatika, M. (2021). Jurnal Informatika dan Komputer ( JIK ) Web menggunakan PHP dan MySQL. 12(1), 1–9.

Nuranggang, L., & Akhirina, T. Y. (2020). Perancangan Sistem Aplikasi Pemesanan Makanan di Ayam Bakar Pak Mul Berbasis Mobile Android. Jurnal Riset Dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI), 1(04), 542–548. https://doi.org/10.30998/jrami.v1i04.506

Purba, M. M., & Nurhaliza, S. (n.d.). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN MENU BERBASIS WEB (STUDI KASUS: WARUNK ENDESS) Minda Mora Purba 1 , Siti Nurhaliza 2 1.

Rusydi, G. (2021). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN. 21(2), 33–37.

Saputro, H. W., Jazuli, A., & Nurkamid, M. (2022). Sistem Informasi Pemesanan Makanan Berbasis Android Pada Warung Makan Wbc Kudus. Jurnal Dialektika Informatika (Detika), 2(2), 40–45. https://doi.org/10.24176/detika.v2i2.6584

Tulak, M. K., & Fiodinggo, P. (2023). Perencanaan Sistem Pemesanan Makanan Di Rumah Makan Berbasis Online Menggunakan Mobile Android Dengan Metode Barcode. Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi (JUKANTI), 6(2), 56–63. https://doi.org/10.37792/jukanti.v6i2.934

Published

2024-12-30

How to Cite

Perancangan sistem informasi pemesanan makanan di kedai ayam batokok PJ berbasis android. (2024). Jurnal Sains Dan Teknologi: Jurnal Keilmuan Dan Aplikasi Teknologi Industri, 24(2), 231-240. https://doi.org/10.36275/q9v8cd15